Pandangan Benar dan Pandangan Sesat
(Bagian 5)
Sekarang di berbagai belahan bumi, muncul tren beragam jenis kelompok aliran sesat, yang diliputi kedunguan dan ketidaktahuan, mengejar harta kekayaan dan hawa nafsu, sungguh membahayakan masa depan manusia.
Ajaran Buddha yang penuh kecemerlangan dan terbuka, bajik dan tidak jahat, benar tanpa kepalsuan, namun sayangnya malah terkena hembusan angin sesat, ada yang menyamar jadi Bhiksuni, mengaku telah mencapai pencerahan tertinggi. Ada pula yang menyamar dan mengaku adalah Buddha tulen, bahkan memberi gelar pada dirinya sendiri sebagai Lokanatha. Sesat dan diliputi ketidaktahuan (Avidya), memutuskan akar kebajikan orang lain, membunuh jiwa kebijaksanaan orang lain.
Ada lagi orang yang mengatakan : Buddha Sakyamuni sudah pensiun, sekarang Lao Mu mengutus Buddha Maitreya menguasai tahta Langit, bagi yang mempercayai ucapan sesat mereka, maka sejak bergabung dengan kelompok mereka, namanya akan terdaftar di Surga dan dihapus di Neraka, bagi yang membocorkan lima patah kata dan kegiatan kelompok mereka kepada orang lain (termasuk keluarga sendiri), akan disambar petir.
Para pengikut kelompok sesat ini yang oleh karena ketidaktahuan, jadi takut disambar petir, akibatnya mau saja dikendalikan oleh orang kelompok sesat, tidak berani melawan perintah kelompok sesat, bahkan sampai ajal menjemput juga tidak berani kembali ke jalan yang benar.
Tiga tahun yang silam, ada orang yang datang menjelaskan padaku mengenai jejak Bodhisattva Maitreya, untuk meluruskan hati manusia, menghindari manusia dari ucapan-ucapan sesat. Hari ini, jalinan jodoh ini telah masak, mengikuti apa yang tertera di dalam sutra Buddha, untuk menjelaskan isu kiamat dan fakta yang sesungguhnya dari Bodhisattva Maitreya akan turun ke dunia untuk mencapai KeBuddhaan dan membabarkan Dharma.
Dipetik dari :
Ceramah Master Wen Zhu
Judul : Pandangan Benar dan Pandangan Sesat
正見與邪見
(五)
目前世界各地,流行著各種邪知邪見的教派,愚弄無知,斂財斂色,實非人類前途之福。一向光明正大,純善無惡,純正無偽的佛教,近年亦被邪風吹襲,有人冒充比丘尼,自稱證得無上道。亦有人冒充真佛,自稱世尊。迷惑無知,斷人善根,殺人慧命,言之痛心。
還有人說:釋迦牟尼佛已經退位,現在由無生老母,派彌勒佛掌天盤,因立「無太佛彌勒」五字真言。又說甚麼「讀破千經萬典,不及明師一點」,「點開玄關竅,閻王嚇一跳」,自此,天堂掛號,地獄除名,若然洩漏天機,要受天譴,五雷誅滅,萬世不能超升。致使誤入邪教的無知婦孺,既怕天譴,又怕邪法加害,唯有受人控制,不敢違背天命,至死不敢悔改。早在三年前,已有人要我說明關於彌勒菩薩的事蹟,以正人心,闢邪說。今天,因緣成熟,以下當根據佛經,說明世界末日及彌勒菩薩將來成佛的真相。
节录自 :